Diam

"Diam itu emas"

Kata orang diam itu emas.
Tapi sungguh saya sangat tidak suka jika saya di"diam"i.
Terkadang diam itu membuat kita menjadi orang yang lebih sabar.
Mungkin jika saya diam dan tidak terlalu banyak bertanya dunia ini akan terasa lebih mudah.


Dalam kamus besar bahasa indonesia ada tika arti dari kata diam itu sendiri yaitu tidak bersuara, tidak berbuat, tidak bergerak
Diam juga merupakan unsur ketidaksukaan atau protes terhadap sesuatu

Diam menahan marah ada ada baik dan juga buruknya
Baiknya adalah jauh dari perkataan yang akan mengeruhkan suasana
Buruknya tidak ada penyelesaian masalahnya tapi untuk memperlihatkan kemarahannya dan boleh jadi ini justru menambah masalah

Yang baik itu diam aktif
Bersikap diam hasil dari pemikiran dan perenungan niat yang membuahkan keyakinan bahwa dengan sikap menahan diri (diam) maka akan menjadi maslahat dibanding dengan banyak berbicara

CONVERSATION

0 komentar:

Back
to top